Senin, 10 September 2012

suara Hati Yang penuh amarah

setiap langkah dan bayang yang kelam banyak kisah yang terpendam.
terkadang gundah kelam diam bisu dan binasa membwa sejuta ego dan emo yg menghajar dinding-dinding kesabaran,
diam kelamnya malam bukan berarti bisunya hati,.

ku biarkan bilah-bilah setan menghantam jiwa,
ku sandar kan semua dalam sejuata kata kelam diam yg menghantam.

ah..
]aku ingin menjerit,
aku ingin merintih.,
aku manusia tak dan bukan dewa,
biar ku hajar semua mereka,
ku banting,
kupijak, dan ku tikam-tikam perut mereka.

akan ku robek2 kulit mereka,
ku keluarkan hati dan jantungnya dari tubuh mereka.
biar mereka tahu aku juga bisa marah,
aku juga bisa emosi,.
setan, jin bahkan iblispun akan ku injak-injak..
usahkan kalian yang derajatnya sama di sisi tuhan...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar